Download Soal Tema 8 Kelas 6 Terbaru T.A 2020/2021

Berikut ini adalah kumpulan file Download Soal Tema 8 Kelas 6 Terbaru T.A 2020/2021 yang terdiri dari Soal PPKn, Bahasa Indonesia, IPS, IPA, dan SBdP. Semua soal sudah dilengkapi dengan kunci jawaban dan file soal yang bisa didownload dengan mudah.

Semoga soal-soal tema 8 kelas 6 yang sudah dibagikan dapat dijadikan referensi untuk belajar khususnya adik-adik kelas 6 untuk persiapan UAS/ PAS/ Ujian Sekolah.
Download Soal Tema 8 Kelas 6 Terbaru T.A 2020/2021

Soal Tematik Kelas 6 Tema 8 (PPKN)


Berikut ini adalah kutipan soalnya, terdiri dari 20 soal pilihan ganda, 20 soal isian, dan 20 soal uraian.

I. Berilah tanda silang (x) pada huruf a, b, c atau d di depan jawaban yang paling benar !
1. Jika menemukan lingkungan yang tidak sehat sikap yang kita lakukan yaitu ....
a. merawat dan menjaga sesuka hati
b. pura-pura tidak tahu
c. menjaga dan merawat lingkungan tersebut supaya terlihat bersih dan sehat
d. mau melakukan jika diperintah saja

2. Mendapatkan udara bersih dari lingkungan alam merupakan contoh dari ....
a. hak terhadap lingkungan
b. kewajiban terhadap lingkungan
c. keinginan terhadap lingkungan
d. keuntungan terhadap lingkungan

16. Mematuhi dan menaati peraturan yang berlaku merupakan perilaku yang menunjukkan adanya ….
a. pelanggaran hak
b. pengingkaran hak
c. kesadaran hukum
d. pengingkaran kewajiban

II. Isilah titik-titik berikut dengan jawaban yang benar!
1. Membatasi penggunaan kendaraan bermotor merupakan salah satu usaha yang dapat mengurangi pencemaran …..........................................................................................................................................
2. Rika mempunyai hak untuk mendapatkan pelajaran di sekolah. Kewajiban Rika adalah …................

III. Jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut ini dengan uraian yang jelas dan benar!
1. Berikan contoh kewajiban kita untuk menjaga kelestarian lingkungan!
Jawab : .....................................................................................................................................................
..................................................................................................

2. Sebutkan jenis-jenis masalah lingkungan hidup yang sering terjadi di sekitar kita!
Jawab : .....................................................................................................................................................
..................................................................................................


Soal Tematik Kelas 6 Tema 8 (Bahasa Indonesia)


Berikut ini adalah kutipan soalnya, terdiri dari 20 soal pilihan ganda, 20 soal isian, dan 20 soal uraian.

I. Berilah tanda silang (x) pada huruf a, b, c atau d di depan jawaban yang paling benar !
11. Karangan nonfiksi dibuat berdasarkan ....
a. legenda
b. cerita
c. fakta
d. kabar

15. Teknik membaca cepat dan tepat dengan cara hanya menyerap informasi penting dan kata-kata kuncinya disebut ....
a. membaca memindai (scanning)
b. membaca lompat (jumping)
c. membaca sekilas (skimming)
d. membaca buta (blinding)

16. Kata kunci dalam sebuah teks adalah kata yang selalu ....
a. diulang
b. diucapkan 
c. dibaca
d. dihilangkan

II. Isilah titik-titik berikut dengan jawaban yang benar !
7 Teknik membaca cepat dan tepat dengan cara hanya menyerap informasi penting dan kata-kata
kuncinya disebut .......................................................................................................................................

20. Informasi dari sebuah teks dapat kita temukan dengan cara .............................................................

III. Jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut ini dengan uraian yang jelas dan benar!
19. Apa yang dimaksud dengan karangan nonfiksi?
Jawab : .....................................................................................................................................................
.....................................................................................

20. Meliputi apa sajakah rumus 5W+1H?
Jawab : .....................................................................................................................................................
.....................................................................................


Soal Tematik Kelas 6 Tema 8 (IPS)


Berikut ini adalah kutipan soalnya, terdiri dari 20 soal pilihan ganda, 20 soal isian, dan 20 soal uraian.

I. Berilah tanda silang (x) pada huruf a, b, c atau d di depan jawaban yang paling benar !
18. Kepala pemerintahan Negara Malaysia adalah ....
a. raja
b. sultan
c. perdana menteri
d. presiden

19. Negara tetangga yang berbatasan darat dengan Indonesia adalah ….
a. Singapura
b. Thailand
c. Filipina
d. Papua Nugini

20. Kawasan Asia Tenggara adalah pertemuan jalur pegunungan muda Sirkum Mediterania dan Sirkum Pasifik. Hal ini mengakibatkan kawasan Asia Tenggara ....
a. sering terjadi bencana alam vulkanisme dan tektonisme
b. merupakan kawasan paling stabil
c. sering dilanda badai tropis
d. sering dilanda bencana banjir

II. Isilah titik-titik berikut dengan jawaban yang benar!
1. Negara terkecil kedua di kawasan Asia Tenggara adalah ....................................................................
2. Negara di Asia Tenggara yang tidak mempunyai perbatasan darat dengan negara lain yaitu ......…..

III. Jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut ini dengan uraian yang jelas dan benar!
1. Tuliskan negara-negara apa saja yang berada di kawasan Asia Tenggara!
Jawab : .....................................................................................................................................................
.........................................................................................................

2. Sebutkan perbatasan-perbatasan di Negara Singapura!
Jawab : .....................................................................................................................................................
.........................................................................................................


Soal Tematik Kelas 6 Tema 8 (IPA)


Berikut ini adalah kutipan soalnya, terdiri dari 20 soal pilihan ganda, 20 soal isian, dan 20 soal uraian.

I. Berilah tanda silang (x) pada huruf a, b, c atau d di depan jawaban yang paling benar !
17. Kita dapat menyaksikan gerhana Bulan pada waktu ….
a. siang hari
b. senja hari
c. malam hari
d. pagi hari

18. Bumi memasuki bayang-bayang inti (umbra) Bulan Keadaan ini menggambarkan terjadinya ....
a. halo Matahari
b. gerhana Matahari total
c. gerhana Matahari cincin
d. gerhana Matahari sebagian

20. Perhitungan tahun Masehi didasarkan pada kala ....
a. rotasi Bumi
b. rotasi Bulan
c. revolusi Bulan
d. revolusi Bumi

II. Isilah titik-titik berikut dengan jawaban yang benar!
1. Bumi berputar pada porosnya sepanjang siang dan malam yaitu selama ….......................................
2. Terjadinya siang dan malam dikarenakan ............................................................................................

III. Jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut ini dengan uraian yang jelas dan benar!
1. Apa yang dimaksud dengan gerak rotasi Bumi?
Jawab : .....................................................................................................................................................
................................................................................................

2. Jelaskan tentang terjadinya siang dan malam!
Jawab : .....................................................................................................................................................
................................................................................................

Selengkapnya  Soal Tematik Kelas 6 Tema 8 Mapel IPA dan Kunci Jawaban

Download Soal Tematik Kelas 6 Tema 8 (IPA) dan Kunci Jawaban

Soal Tematik Kelas 6 Tema 8 (SBdP)


Berikut ini adalah kutipan soalnya, terdiri dari 20 soal pilihan ganda, 20 soal isian, dan 20 soal uraian.

I. Berilah tanda silang (x) pada huruf a, b, c atau d di depan jawaban yang paling benar !
6. Berikut tari yang berasal dari Nanggroe Aceh Darussalam adalah tari ....
a. topeng
b. pon kipoh
c. jaipong
d. saman

7. Tari berpasangan/kelompok yang berasal dari daerah Bali adalah tari ....
a. jaipong
b. kecak
c. topeng
d. saman

8. Gerak ukel dan jangkah termasuk gerak ....
a. patah-patah
b. bermakna
c. spontan
d. murni

II. Isilah titik-titik berikut dengan jawaban yang benar!
1. Jarak antara dua buah nada dikenal sebagai ..................................................................................….
2. Tangga nada musik yang ada di daerah Nusantara didominasi tangga nada ..................................…
seni tari disebut ..............................................................................….

III. Jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut ini dengan uraian yang jelas dan benar!
19. Apa fungsi dari reklame ?
Jawab : .....................................................................................................................................................
..............................................................................................

20. Mengapa reklame termasuk seni rupa terapan ?
Jawab : .....................................................................................................................................................
..............................................................................................


Semua Soal Tema 8 Kelas 6 Terbaru T.A 2020/2021 adalah konten yang disusun oleh Juragan Les dan dilindungi undang-undang hak cipta. Dilarang mengcopy paste dan mempublish ulang konten dalam bentuk apapun ! Terima kasih

Itulah kumpulan file Download Soal Tema 8 Kelas 6 Terbaru T.A 2020/2021 per muatan pelajaran. Semoga bermanfaat.

2 komentar:

Terima kasih sudah berkunjung di blog sederhana ini. Silahkan tulis komentar Anda. Berkomentarlah dengan baik dan sopan. Demi kesehatan blog ini, mohon maaf jika ada komentar yang harus saya hapus karena mengandung broken link (biasanya komentar tanpa nama komentator/Unknown/Tidak Diketahui/Profile Not Available). Jadi ... kalau ingin berkomentar gunakan AKUN DENGAN NAMA yaaa. Sekian dan terima kasih :)