Latihan Soal Bahasa Indonesia Kelas 6 Semester 1 K13 Terbaru

Berikut ini adalah contoh Latihan Soal Bahasa Indonesia Kelas 6 Semester 1 Kurikulum 2013 Terbaru. Soal Bahasa Indonesia ini sudah dilengkapi dengan kunci jawaban. Soal Bahasa Indonesia ini adalah adalah materi pendukung Tema 3. Semoga soal Bahasa Indonesia ini dapat dijadikan sebagai bahan referensi belajar untuk adik-adik kelas 6 dalam menghadapi UTS / PTS (Penilaian Tengah Semester 1)

Soal Bahasa Indonesia Kelas 6 Semester 1 Kurikulum 2013 (Tema 3)


Contoh Latihan Soal Bahasa Indonesia Kelas 6 Semester 1 Kurikulum 2013 Terbaru

I. Berilah tanda silang (x) pada huruf a, b, c atau d di depan jawaban yang paling benar !
1. Teks eksplanasi dituliskan berdasarkan ....
a. hasil kesepakatan umum
b. permintaan masyarakat
c. selera penulis
d. fakta yang ada

2. Perhatikan struktur penyusun dalam sebuah teks berikut ini!
(1) Abstraksi.
(2) Tesis.
(3) Argumentasi.
(4) Pernyataan umum
Bagian yang termasuk dalam struktur teks eksplanasi adalah ....
a. Abstraksi
b. Tesis
c. Argumentasi
d. Pernyataan umum

3. Bagian akhir dari sebuah teks eksplanasi disebut dengan ....
a. interpretasi
b. konklusi
c. koda
d. krisis

4. Penulisan teks eksplanasi dilakukan untuk menjawab pertanyaan tentang ....
a. apa dan berapa
b. bagaimana dan mengapa
c. kapan dan di mana
d. berapa dan bagaimana

5. Salah satu ciri teks eksplanasi adalah ....
a. banyak mengandung kalimat tanya
b. bersifat pemberitahuan
c. tulisannya berisi ajakan
d. menyajikan informasi

6. Berikut ini merupakan struktur teks eksplanasi yang benar adalah ....
a. definisi umum - deskripsi bagian - deskripsi manfaat
b. pernyataan umum - deretan penjelasan - interpretasi
c. tesis - argumentasi - penegasan ulang
d. pernyataan umum – argumentasi - interpretasi

7. Inti penjelasan tentang permasalahan yang disampaikan dalam teks eksplanasi terdapat pada bagian ....
a. deretan penjelasan
b. deskripsi
c. definisi umum
d. interpretasi

8. Langkah pertama untuk menulis teks eksplanasi, yaitu ....
a. membuat kerangka karangan
b. menulis ide pokok
c. mengembangkan kerangka karangan
d. menentukan topik yang akan ditulis

9. Perhatikan kalimat berikuf ini !
Di rumah Dino, mereka membuat percobaan tentang rangkaian listrik
Penulisan kalimat efektif yang benar untuk contoh di atas adalah ....
a. Di rumah Dino, percobaan tentang rangkaian listrik mereka buat.
b. Mereka membuat percobaan rangkaian listrik di rumah Dino.
c. Percobaan tentang rangkaian listrik dilakukan mereka di rumah temannya yaitu Dino.
d. Mereka membuat percobaan tentang rangkaian listrik di rumah Dino bersama-sama.

10. Pembuatan kalimat efektif harus memiliki koherensi agar ....
a. mudah disusun ulang
b. tidak menimbulkan pengulangan kata
c. informasi yang disampaikan diterima secara utuh
d. penentuan topik mudah dilakukan

11. Kosakata yang digunakan dalam teks eksplanasi merupakan ....
a. kata baku
b. kata sifat
c. kata kerja
d. keterangan

12. Penggunaan kalimat yang tidak efektif dapat menyebabkan pembaca kesulitan dalam ....
a. menemukan sumber informasi yang menjadi rujukan
b. mengembangkan kerangka karangan
c. menentukan topik yang akan ditulis
d. memahami kalimat

13. Perhatikan kalimat berikut ini!
Karirnya naik setelah mampu menemukan baterai. Kata tidak baku yang digunakan pada teks
di atas adalah ....
a. karir
b. naik
c. mampu
d. baterai

14. James Watt melakukan analisa terhadap percobaan yang dilakukan. Kata yang tercetak tebal memiliki arti ....
a. pengiriman barang dagangan ke luar negeri
b. penyelidikan terhadap suatu peristiwa untuk mengetahui keadaan yang sebenarnya
c. alat untuk menghimpun dan membangkitkan aliran listrik
d. kendaraan umum untuk mengangkut orang banyak

15. Urutan kalimat yang jelas menunjukkan sebuah kalimat telah memenuhi syarat ....
a. sesuai dengan EYD
b. tidak pemborosan kosakata
c. sistematis
d. tidak ambigu

16. Tujuan membuat teks eksplanasi adalah ....
a. menyajikan laporan pengamatan
b. menggambarkan produk
c. menjelaskan keunggulan produk
d. menyajikan informasi fakta

17. Untuk memahami isi tek eksplanasi kita dapat melihatnya pada bagian ....
a. pernyataan umum
b. deretan penjelas
c. penutup teks
d. argumen

18. Berikut ini yang bukan merupakan bagian dari struktur teks eksplanasi adalah ....
а. bagian utama penjelas
b. pernyataan umum
c. penutup
d. prolog

19. Perhatikan kalimat-kalimat berikut!
(1) Nina pergi ke sekolah, kemudian ke rumah temannya untuk belajar.
(2) Petani harus rajin agar hasil panennya melimpah.
(3) Suasana di rumahnya sepi sekali.
(4) Taman itu merupakan adalah tempat kesukaannya.
Kalimat tidak efektif ditunjukkan nomor .
a. (1)
b. (2)
c. (3)
d. (4)

20. Kalimat yang digunakan untuk membuat teks eksplanasi adalah ....
a. kalimat ajakan
b. kalimat tanya
c. kalimat pasif
d. kalimat aktif

II. Isilah titik-titik berikut dengan jawaban yang benar !
1. Kalimat yang digunakan untuk membuat teks eksplanasi adalah ..................................
2. Langkah pertama yang harus diperhatikan dalam menyusun teks eksplanasi adalah ........................
3. Inti teks eksplanasi terdapat pada bagian ..............................
4. Tahap pernyataan umum dalam teks eksplanasi berisi tentang ................................
5. Penulisan teks eksplanasi dimulai dengan .................................
6. Teks eksplanasi berisi penjelasan yang berupa .................................
7. Meletakkan kata kunci di awal kalimat serta mengurutkan kata secara bertahap menunjukkan prinsip dalam kalimat efektif, yaitu .................................
8. Gambaran awal tentang permasalahan yang disampaikan dalam teks eksplanasi terdapat pada ......
9. Penggunaan kalimat efektit diperlukan agar hal yang disampaikan tidak menimbulkan ...................
10. Membaca intensif disebut juga membaca secara .............................
11. Penulisan kosakata fikir yang tepat adalah ............................
12. Salah satu kegiatan untuk mendapatkan informasi dari teks bacaan adalah dengan ...................
13. Istilah yang digunakan untuk menyebut kalimat yang memiliki makna ganda adalah .............
14. Kalimat efektif lebih menggunakan kosakata .......................
15. Informasi yang disajikan dalam teks eksplanasi berupa ......................
16. Teks eksplanasi merupakan salah satu jenis tulisan .......................
17. Salah satu ciri teks eksplanasi memuat informasi berdasarkan .......................
18. Bagian akhir/penutup dari sebuah teks eksplanasi disebut dengan .......................
19. Pemborosan kata pada kalimat adalah salah satu ciri dari kalimat ........................
20. Pada zaman modern, tehnologi berkembang sangat cepat.
Pembenaran untuk kosakata tidak baku pada kalimat di atas adalah .......................

III. Jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut ini dengan uraian yang jelas dan benar!
1. Apa yang dimaksud dengan teks eksplanasi?
Jawab : .....................................................................................................................................................
............................................................

2. Jelaskan bagian inti dari teks eksplanasi!
Jawab : .....................................................................................................................................................
............................................................

3. Apa saja ciri-ciri teks eksplanasi?
Jawab : .....................................................................................................................................................
............................................................

4. Bagaimana hubungan yang dijelaskan dalam teks eskplanasi?
Jawab : .....................................................................................................................................................
............................................................

5. Sebutkan bagian-bagian teks eksplanasi !
Jawab : .....................................................................................................................................................
............................................................

6. Jelaskan mengenai kaidah penulisan kalimat efektif !
Jawab : .....................................................................................................................................................
............................................................

7. Buatlah satu paragraf tentang telepon seluler menggunakan kalimat efektif !
Jawab : .....................................................................................................................................................
............................................................

8. Uraikan mengenai keparalelan bentuk kalimat efektif!
Jawab : .....................................................................................................................................................
............................................................

9. Apa yang dimaksud dengan interpretasi dalam teks eksplanasi? Berikan contohnya!
Jawab : .....................................................................................................................................................
............................................................

10. Apa ciri utama sebuah teks dikategorikan teks eksplanasi?
Jawab : .....................................................................................................................................................
............................................................

11. Mengapa penyusunan teks eksplanasi harus menggunakan kalimat efektif !
Jawab : .....................................................................................................................................................
............................................................

12 Bagaimana menemukan informasi penting dalam sebuah teks eksplanasi?
Jawab : .....................................................................................................................................................
............................................................

13 Tuliskan beberapa contoh kosakata tidak baku dan pembenarannya!
Jawab : .....................................................................................................................................................
............................................................

14 Apa tujuan penggunaan kosakata baku dalam teks eksplanasi?
Jawab : .....................................................................................................................................................
............................................................

15. Mengapa dalam penulisan teks eksplanasi tidak boleh terjadi pemborosan kata?
Jawab : .....................................................................................................................................................
............................................................

16. Bagaimana struktur dari teks eksplanasi?
Jawab : .....................................................................................................................................................
............................................................

17. Apa isi bagian pernyataan umum pada teks eksplanasi?
Jawab : .....................................................................................................................................................
............................................................

18. Sebutkan ciri-ciri kalimat efektif!
Jawab : .....................................................................................................................................................
............................................................

19. Buatlah lima contoh kalimat efektif!
Jawab : .....................................................................................................................................................
............................................................

20 Carilah kosakata baku dari kosakata berikut!
a. Cidera.
b. Aktifitas.
c. ljin.
d. Hakekat.

Kunci Jawaban Room I

1. d. fakta yang ada
2. d. Pernyataan umum
3. a. interpretasi
4. b. bagaimana dan mengapa
5. d. menyajikan informasi
6. b. pernyataan umum - deretan penjelasan - interpretasi
7. a. deretan penjelasan
8. d. menentukan topik yang akan ditulis
9. b. Mereka membuat percobaan rangkaian listrik di rumah Dino.
10. c. informasi yang disampaikan diterima secara utuh
11. a. kata baku
12. d. memahami kalimat
13. a. karir
14. b. penyelidikan terhadap suatu peristiwa untuk mengetahui keadaan yang sebenarnya
15. a. sesuai dengan EYD
16. d. menyajikan informasi fakta
17. b. deretan penjelas
18. d. (4)
19. d. prolog
20. c. kalimat pasif

Kunci Jawaban Room II

1. kalimat pasif
2. menentukan topik
3. pernyataan umum
4. penjelasan umum mengenai fenomena yang akan dibahas
5. menentukan topik
6. pernyataan umum
7. ketegasan
8. pernyataan umum
9. pengaburan makna
10. sungguh-sungguh
11. pikir
12. membaca intensif
13. ambigu
14. baku
15. fakta
16. ilmiah
17. fakta
18. interpretasi
19. tidak efektif
20. kosakata tehnologi yang benar adalah teknologi

Kunci Jawaban Room III

1. Teks eksplanasi adalah teks yang berisi tentang proses mengapa dan bagaimana suatu peristiwa alam, ilmu pengetahuan, sosial, budaya, dan lainnya bisa terjadi. Suatu peristiwa baik peristiwa alam maupun sosial yang terjadi disekitar kita, selalu mempunyai hubungan sebab akibat dan proses

2. bagian inti dari teks eksplanasi adalah pernyataan umum yag mana bagian ini berisi penjelasan umum mengenai fenomena yang akan dibahas
3. Informasi yang dimuat berdasarkan fakta (faktual), hal yang dibahas yaitu suatu fenomena yang bersifat keilmuan atau berhubungan dengan ilmu pengetahuan.
4. adanya hubungan sebab akibat
5. pernyataan umu, deretan penjelas, interpretasi
6. kalimat efektif harus sesuai dengan kaidah dan aturan bahasa yang baik dan benar
7. Telepon seluler adalah alat komunikasi yang sangat berguna bagi kehidupan manusia.
8. keparalelan atau kesejajaran adalah kesamaan bentuk kata yang digunakan dalam sebuah kalimat
9. interpretasi adalah teks penutup. Contoh :
Oleh karena itu, sampai saat ini gunung berapi masih menjadi sebuah momok yang mengerikan untuk masyarakat. Karena kedahsyatan letusan gunung berapi mampu membelah pulau dan membentuk danau.

10. Informasi yang dimuat berdasarkan fakta (faktual). Hal yang dibahas yaitu suatu fenomena yang bersifat keilmuan atau berhubungan dengan ilmu pengetahuan.

11. agar mudah dipahami
12. Membaca dengan seksama, memahami makna setiap kalimat yang ada dalam teks, menemukan kalimat utama/gagasan pokok pada setiap paragraf, menandai kata/kalimat yang km anggap sebagai kunci, menjawab pertanyaan 5W dan 1H untuk menemukan informasi penting tersebut

13. ijin = izin, ijasah = ijazah, hapal = hafal
14. untuk menghindari kesalahan makna atau penafsiran yang lain
15. agar pembaca mudah dalam memahami kalimat
16. Struktur teks eksplanasi : 1. Pernyataan umum 2. Deretan penjelasan (Eksplanasi) 3. Interpretasi

17. berisi penjelasan umum tentang fenomena yang akan dibahas
18. adanya kesepadanan struktur pada kalimat efektif, Kesamaan Bentuk, Ketegasan Makna, Kehematan Kata, Kelogisan Makna, Kepaduan Makna, Kecermatan dan Kesantunan.

19. Contoh lima kalimat efektif :
Bunga ini adalah bunga kesayangannya.
Mereka bekerja untuk mencukupi kebutuhan hidupnya.
Petani harus rajin agar hasil panennya melimpah.
Saya berdoa sebelum makan.
ika bekerja dengan keras, kamu pasti berhasil.

20 Kosakata baku dari kosakata berikut :
a. Cidera = cedera
b. Aktifitas = aktivitas
c. ljin.= izin
d. Hakekat = hakikat

Download Latihan Soal Bahasa Indonesia Kelas 6 Semester 1 Kurikulum 2013 Terbaru

Soal PTS Terbaru 2021 ⇩


Itulah Latihan Soal Bahasa Indonesia Kelas 6 Semester 1 Kurikulum 2013 Terbaru yang bisa saya bagikan. Semoga bermanfaat.

2 komentar:

Terima kasih sudah berkunjung di blog sederhana ini. Silahkan tulis komentar Anda. Berkomentarlah dengan baik dan sopan. Demi kesehatan blog ini, mohon maaf jika ada komentar yang harus saya hapus karena mengandung broken link (biasanya komentar tanpa nama komentator/Unknown/Tidak Diketahui/Profile Not Available). Jadi ... kalau ingin berkomentar gunakan AKUN DENGAN NAMA yaaa. Sekian dan terima kasih :)